Category Archives: Hukum

IDEOLOGI HUKUM : Refleksi Filsafat atas Ideologi di Balik Hukum

Hukum tak dapat dilepaskan dari konteks sosio historis, bukan dari ruang hampa, karenanya hukum selalu bersifat ideologis, artinya selalu memuat ideologi. Berangkat dari asumsi tersebut, buku ini, menantang anggapan umum wacana hukum di negeri kita yang mengklaim bahwa hukum itu “otonom, tidak memihak, tidak pandang bulu dan bebas dari kepentingan.” Dengan mengangkat sebagai contoh kasus,… Read More »

Filsafat Hukum dalam Lintasan Sejarah

Sejak dahulu kala manusia hidup di bawah hukum. Pada mulanya hukum bertepatan dengan adat istiadat yang disahkan oleh para sesepuh kelompok tertentu. Kemudian hukum diberi bentuk dalm undang-undang oleh para penguasa negara. Sejak dahulu kala juga orang berpikir tentang masalah-masalah pokok yang dibangkitkan oleh munculnya gejala ini. Timbullah pertanyaan: Apa artinya hukum? Mengapa orang mentaati… Read More »

Filsafat Hukum

Paham tentang hukum yang diperoleh dari sejarah, perlu dilengkapi dengan uraian sistematis tentang problema-problema yang berkaitan dengan makna hukum. Tujuan buku ini adalah menerangkan problema-problema tersebut – dalam arti universal – secara sistematis. Buku ini tidak hanya memberi manfaat bagi mereka yang ingin memperdalam pengertiannya tentang Filsafat Hukum, tetapi juga menyumbang bagi pembangunan negara hukum… Read More »

Tugas Negara Menurut Islam

Manusia pada dasarnya berwatak madaniy, suka membangun. Itulah sebabnya jika mereka berkumpul, pastilah mereka mengembangkan kegiatan-kegiatan yang diperlukan untuk mewujudkan kemaslahatan dan mengatasi persoalan. Untuk kepentingan itu, diperlukan kerja sama yang padu antara ruler (pemerintah) dan ruled (anggota masyarakat). Tentu saja diperlukan ketentuan-ketentuan yang definitif yang mengatur tugas dan ruang gerak masing-masing. Buku ini, Tugas… Read More »