Category Archives: Filsafat & Agama

MELAWAN TAKDIR ; Subjektivitas Promoedya Ananta Toer dalam Pespektif Psikoanalisis-Historis Slavoj Zizek

Buku ini menguraikan subjektivitas Pramoedya Ananta Toer dalam tindakannya menulis novel Perburuan. Tindakan itu bertujuan untuk membangun jarak dan melepaskan diri dari jerat yang Simbolik. Pembahasan terhadap Pramoedya dalam prespektif ini perlu dilakukan sebab beberapa penelitian terhadap Pram sebelumnya selalu melihat diri dan karyanya sebagai representasi dimensi simbolik tanpa memperhatikan fakta-fakta bahwa Pram juga menunjukkan… Read More »

TAO Filsafat

Buku ini ditulis oleh Alan Watts, seorang ahli filsafat Timur, pembicara, dan penulis yang dikenal karena buku-bukunya tentang agama Kristen, Zen, Hinduisme, dan taoisme, termasuk karya klasiknya, The Way of Zen. Di dalamnya Anda akan mendapatkan penjelasan tantang Tao Filsafat dan ide-ide luar biasa tentang peranan penyelidikan filosofis serta ””tujuan sejati”’ kehidupan. Watts adalah pemikir… Read More »

LOGIKA (ILMU MANTIQ) (Edisi Revisi)

Buku Ilmu Logika (Mantiq) ini merupakan mata kuliah S1 pada berbagai Prodi (Program Studi) di Fakultas Syariah UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dan di luar Jakarta juga pada Fakultas-fakultas Syariah pada IAIN dan STAIN di seluruh Indonesia, serta pada berbagai Perguruan Tinggi lainnya.Dalam kesempatan mengajar logika (ilmu mantiq), penulis ingin mencoba meneliti tingkat besar pengaruh belajar… Read More »

FILSAFAT SHADRA (The Philosophy of Mulla Shadra)

Karya ini mengarah pada penelitian kritis dan analitis atas filsafat Shadra al-Din al-Syirazi yang dikenal dengan Mullah Shadra, terutama yang terkandung dalam karya monumentalnya, al-Asfar al-Arba’ah. Sebagaimana akan ditunjukkan oleh buku ini, sistem pemikiran Shadra, terlepas dari kesulitan-kesulitan internal yang dikandungnya, sangat orisinil yang mengungkap kaliber intelektual penulisnya yang luar biasa. Di samping memperkenalkan pemikiran… Read More »

HAKEKAT SUFI

“Para sufi adalah mistikus-mistikus Islam. Setiap Muslim yang tulus berharap bertemu Tuhan setelah mati, tetapi para Sufi adalah mereka yang tidak sabar. Mereka mengingnkan Tuhan sekarang-waktu demi waktu, hari demi hari, dalam hidup ini. Dan mereka mau menjalani latihan-latihan yang memungkinkan untuk itu. Buku ini menyuguhkan kumpulan dari banyak wali dan orang bijak yang hati… Read More »

ISLAM DAN NESTAPA MANUSIA MODERN

Manusia yang menderita adalah manusia yang hidup di pinggiran lingkaran eksistensi. Pusat eksistensi adalah Yang Bathin, Pinggiran eksistensi adalah yang Zhahir. Hanya dengan menggunakan rasionalitas (humanisme) kental yang diagung-agungkan kaum Barat, manusia tidak akan dapat menuju transformasi spiritual menuju pusat eksistensi- menjadi manusia yang utuh (al insanil kamil).

KITAB TAUHID

Ketika ajaran Islam telah dipenuhi oleh kepercayaan dan praktek-praktek yang menyelewang pada abad pertengahan, tiba-tiba mencullah Kitan Tauhid, karangan Muhammad Ibn ‘Abdul wahhab, yang menderu-deru bagaikan badai pasir, memurnikan tauhid, menggemakan pembaharuan dalam semangat puritanikal murni, mereduksi spiritual dan moral islam dalam thema: kembali kepada al-Qur’an dan Hadits. Sampai pun hari ini, ketika orang berbicara… Read More »

Tadzkiratul Auliya

Fariduddin Attar dikenal sebagai salah satu penulis besar Persia, namun karya-karyanya telah menjadi milik dunia, dikaji di dunia timur dan barat. Attar tidak hanya memengaruhi para tokoh muslim klasik seperti Jalaluddin Rumi (penulis magnum opus Fihi Ma Fihi), tetapi juga menginspirasi popular culture di era modern, khususnya di bidang musik. Salah satu karya besar Attar… Read More »

MADZHAB SUFI

Sufisme, sebutan untuk mistisisme Islam, telah banyak dipelajari orang, tetapi mengabaikan aspek organisasi dan semangat sufi. Penulis mengklaim bahwa ada kesan menyesatkan dari mistisisme Islam yang tersampaikan, jika secara ekslusif didasarkan pada tulisan para penyair dan theosofi melulu, padahal mistisisme adalah suatu disiplin spritual praktis yang didasarkan wawasan-wawasan yang diterangi oleh pencahari kebenaran. Buku ini… Read More »